Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2011

For A Better Life

Pernah mendengar kalimat klise bahwa hidup adalah pilihan? terlalu basi dan seringkali kita baca ya tanpa menelaah lebih lanjut tentang maknanya.. Saat ini, di usia awal 30an..dengan Qla yang baru berumur 4th 7bln sebagai penyemangat hidup , merasakan betapa begitu cepatnya berlalu dan pilihan hidup yang dulu kita anggap benar ternyata salah dan bahkan sebaliknya.. Sampai pada satu titik dimana, merasa kehilangan pegangan, gamang, bingung dengan langkah selanjutnya yang harus dilakukan..memutuskan pilihan-plilihan hidup selanjutnya, dengan harapan bisa menjadi lebih baik segala sesuatunya. Hal ini mengingatkan kembali pada hasil "bertapa" kemping di Curug Sawer, Gadog Bogor dimana saya berhasil mendapatkan kenang-kenangan berupa materi dari praktisi NLP - Mas Daurie Bintang Reborn yang saya rasa berguna untuk saya dan semua orang yang sampai saat ini masih meraba dan mencari format yang pas tentang  keberadaan diri kita dalam lingkungan dan kehidupan sehari-hari..beriku

Melilea Detox - My Detox Diary.... #well done :D

Melilea Detox - My Detox Diary.... #well done :D  Berawal dari rasa kurang percaya diri dengan berat badan yg semakin hari semakin bertambah :(  lalu merasa juga badan terasa berat & nafas sedikit sesak..belum lagi masalah perut yang kian hari kian membuncit :'( sampe seringkali dibilang lagi hamil! Oh tidakkk!!! Berat badan saat melilea detox  ini dilakukan 60kg! dengan tinggi yang semampai alias semeter gak sampai, sdh overweight bangetttt! Akhirnya karena sikon tsb di atas, kubulatkan tekad untuk segera mencanangkan melilea detox di awal tahun 2011, sebagai salah satu resolusi: tampil lebih langsing & menarik :D Untuk memenuhi janji sebelumnya, berikut cuplikan melilea detox dairy day by day..  #struggling to finish it  :)  Detox Diary selama 5 hari: Melilea Detox  #1 tanggal  10 Januari 2011 Berhubung hari senin, maka diniatkan bayar puasa sembari melilea detox , jadi sahur pagi hanya cuma konsumsi melilea saja ..plus minum air putih yang banyakkkkkk (min 2 liter/ha

Detox Diary Begin..

Teman-teman, beberapa bulan yang lalu saya pernah menulis artikel  mengenai rencana saya untuk  Detox ..masih inget kan? ..dan ternyata  moment itu adalah sekarang! Ya, mengawali 2011 dengan tekad yang kuat dan keyakinan penuh  akan perubahan pada fisikku yang sekarang ini lumayan "berisi  bin berbobot" :( dengan tinggi hanya 155cm sementara berat badanku  tadi siang adalah 60kg! kebayang dong gimana beratnya :((  Terasa banget kalo pas naik tangga or jalan cepet sedikit,  langsung berasa deh cape n ngos-ngosannya..tanda-tanda obesitas!  dan jeleknya kalo aku gemuk, larinya ke bagian tubuh atas bukan  ke muka, dari dada, perut, pinggang semua melebar dan membesar.. bikin gak pede deh! :( Sakingnya mau banyak saksi supaya malu kalo mengurungkan niat  detox  dan berharap ada hasil yang signifikan, nih aku cantumin  deh foto siang tadi supaya ada perubahan sebelum dan sesudah  detox  :)  semoga proses pengeluaran racun/toxin dalam tubuhku gak terlalu lama.. ami

TAHUN KELINCI, 2011

TAHUN DARI KELINCI, 2011 2011/02/03 - 2012/01/22 (Metal) Menurut  Zodiac Cina,  Tahun 2011 adalah  Tahun Emas Kelinci  , yang dimulai tanggal 3 Februari 2011 dan berakhir pada 22 Januari 2012.   Kelinci adalah tanda keempat dari  Cina Zodiac  , yang terdiri dari 12 tanda-tanda binatang.   Kelinci adalah tanda beruntung.   Kelinci adalah individu pribadi dan sedikit tertutup.   Orang yang lahir di  Tahun Kelinci  yang cukup ramah individu yang menikmati perusahaan sekelompok teman baik.   Mereka adalah guru yang baik, konselor dan komunikator, tetapi juga perlu ruang mereka sendiri. Menurut tradisi Cina,  Kelinci  membawa tahun di mana Anda dapat mengatur napas dan menenangkan saraf Anda.   Ini adalah waktu untuk negosiasi.   Jangan coba memaksa masalah, karena jika Anda melakukannya Anda akhirnya akan gagal.   Untuk mendapatkan manfaat terbesar dari kali ini, fokus di rumah, keluarga, keamanan, diplomasi, dan hubungan Anda dengan wanita dan anak-anak.   Buatlah tujuan untuk menciptak

Simple Science for Kids... Not E=MC2 :D

Simple Science for Kids...not E=MC2 :D Sekedar berbagi inspirasi untuk sesama moms & dad di seantero dunia maya ini nihhhh :D pengalamanku membuktikan bahwa mengengalkan anak-anak balita kita terhadap alam & lingkungan sekitarnya gak perlu mahal2 or musti daftar event outbond or ke museum teknologi dulu yaaaaa.. :) Ada cara mudah & murah untuk berbagi ilmu pengetahuan sembari berbagi kasih sayang & kebahagiaan dengan buah hati kita... Yuk kita ciptakan waktu yang berkualitas dengan ananda tercinta lewat aktivitas simple science dengan materi yang bisa kita lihat sehari-hari.... Ide simple science: - Pancing minat anak terhadap lingkungan & ilmu pengetahuan melalui buku cerita..pilih buku cerita bergambar tipis..tapi banyak warna , pastinya lebih menarik perhatian anak..    #bed time story always work moms & dad :) - Rasa ingin tahu anak akan terlihat jelas dari reaksi mereka dengan pertanyaan seputar gambar yang ada di cerita tsb; #contoh :  Qla akhir-akhir ini